PENGERTIAN HARDWARE & FUNGSI UTAMA HARDWARE

PENGERTIAN HARDWARE

Pengertian Hardware
Hardware adalah segala piranti atau komponen dari sebuah komputer yang sifatnya bisa dilihat secara kasat mata dan bisa diraba secara langsung(memiliki bentuk nyata).

hardware/perangkat keras berfungsi untuk mendukung segala proses dalam komputerisasi dan bekerja sesuai perintah yang sudah di tentukan penggunanya(brainware)
yaitu;dengnan adanya komponen hardware, maka bentuk output dari setiap proses bisa direalisasikan. seperti yang juga kita ketahui,komputer memiliki  beberapa komponen yang bekerja secara bersama-sama untuk mengolah informasi mentah menjadi informasi baru yang mudah dimengerti manusia.dan jika apabila salah satu komponen tidak bekerja maka semua data pada komputer tidak akan berjalan dengan baik.


ada empat fungsi utama dari hardware yaitu,
1. Menerima input
hardware tertentu memilik fungsi khusus untuk menerima input yang dilakakukan oleh user.masukan menjadi informasi  baru.

2. Mengolah data/informasi
setelah menerima masukan atau input,beberapa hardware memiliki fungsi khusus untuk mengolah atau memproses input tersebut menjadi informasi baru.

3. Memberikan output
setelah diproses,hardware tertentu akan memberikan output atau keluaran kepada user.setiap output yang dilihat oleh user akan ditampilkan melalui hardware khusus.

4. Menyimpan Data/informsi
outputyang dihasilkan oleh komputer dapat disimpan dalam perangkat penyimpanan sekunder.hardware untuk menyimpan data tidak hanya terpasang didalam komputer,namun ada juga hardware yang dipasang di luar.

 

Komentar

Postingan Populer